Hallo semuanya!!
Senang sekali rasanya karena kami mau berbagi cerita lagi yang menyenangkan. Suatu hari, kami dihubungi oleh Mbak Nana, salah seorang staff pengajar di Fakultas Ilmu Budaya UGM. Keperluannya adalah untuk mengisi semacam workshop kerajinan dalam sebuah arisan ibu-ibu staff pengajar di sana. Cukup mendadak memang, akan tetapi berjalan dan berakhir sangat menyenangkan! Terima kasih ya, Mbak Nana. :D
Kami membuat pouch sederhana bersama ibu-ibu di sana. Walau sudah siang, ibu-ibu tetap bersemangat. Kami senang sekali karena ini pengalaman pertama kalinya semacam mengajar di depan para pengajar. Hihihi. :D berikut foto-foto kegiatan kami kemarin. Silakan :D
2 komentar:
ada madame wulaaaan!
hayooo!!! dosenmu ya Damar? hihi..
:p
ojan
Posting Komentar